Tesaurus Tematis Bahasa Indonesia

Tesaurus Tematis Bahasa Indonesia
Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa, Kementerian Pendidikan, Kebudayaan,
        Riset, dan Teknologi
  • Beranda
  • Tim Redaksi
  • Petunjuk Penggunaan
  • Tentang Tesaurus Tematis
MASUKKAN KATA:
Cari berdasarkan kelas kata:
Hasil pencarian "otopet" dari semua kelas kata:
nomina
TRANSPORTASI DARAT
basikal (cak), kereta angin, kereta lereng, pit, sepeda: sepeda balap, sepeda batang, sepeda dames, sepeda dortrap, sepeda gunung, sepeda jengki, sepeda kumbang, sepeda mini, sepeda ontel, sepeda tandem, otopet
(PER)MAIN(AN)
kereta luncur, otopet, papan seluncur, sepatu luncur, sepatu roda, sepeda mini, sepeda roda tiga, skate board

Hak Cipta © 2016 Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Republik Indonesia