Tesaurus Tematis Bahasa Indonesia

Tesaurus Tematis Bahasa Indonesia
Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa, Kementerian Pendidikan, Kebudayaan,
        Riset, dan Teknologi
  • Beranda
  • Tim Redaksi
  • Petunjuk Penggunaan
  • Tentang Tesaurus Tematis
MASUKKAN KATA:
Cari berdasarkan kelas kata:
Hasil pencarian "tongkat" dari semua kelas kata:
nomina
LUKA
batu, benda keras, pisau, tongkat
ILMU BEDAH
kruk, tongkat; kursi roda
TRANSPORTASI AIR
jangkar, sauh: jangkar buritan, jangkar cakar, jangkar cemat, jangkar danfort, jangkar garuk, jangkar haluan, jangkar keruk, jangkar kuku tunggal, jangkar lempar, jangkar payung, jangkar penyaluk, jangkar tongkat
MAKANAN
roti: bagelen, burger, hamburger, hot dog, kroisan, piza, roti apit, roti bakar, roti cane, roti gandum, roti hitam, roti jagung, roti jala, roti kismis, roti lapis, roti manis, roti mari, roti panggang, roti putih, roti sobek, roti tawar, roti tongkat, sandwich; baget, roti prancis, roti tongkat
MODE
payung: payung cawiri, payung kertas, payung lipat, payung panjang, payung tongkat
SOFBOL
bantalan lutut, bola, pelindung dada, pelindung jari kaki, pelindung kaki, pelindung tenggorokan, pelindung wajah, rangka, sarung tangan penangkap, tongkat pemukul
BELA DIRI
sarung tinju; pembalut, perban; pelindung alat vital; pelindung gigi; sepatu tinju; celana tinju; pelindung kepala; singlet; sepatu gulat; helm, pakaian panjang, piringan dada; sarung tangan tebal, tongkat; ikat pinggang, mage, tali-tali sutra; baju judo, celana bunyang, sabuk: hijau, hitam, merah, putih; ban biru, ban hitam, pakaian karate; jaket tradisional, sabuk
OLAHRAGA KECERMATAN DAN KETEPATAN
biliar, snoker: bola; kamar bola, rumah biliar; kapur; meja biliar, meja bola; pebiliar; rak; kiu, stik, tongkat; jembatan
verba
ATLETIK
arena: garis awalan, garis star; garis lintasan, lintasan; garis finis; garis pengoperan tongkat; lintasan ancang-ancang; area lemparan, area pendaratan
ATLETIK
peralatan: cakram, galah, gawang halang rintang, lembing, martil, mistar, peluru, pistol star, tiang, tongkat estafet

Hak Cipta © 2016 Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Republik Indonesia