Tesaurus Tematis Bahasa Indonesia

Tesaurus Tematis Bahasa Indonesia
Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa, Kementerian Pendidikan, Kebudayaan,
        Riset, dan Teknologi
  • Beranda
  • Tim Redaksi
  • Petunjuk Penggunaan
  • Tentang Tesaurus Tematis
MASUKKAN KATA:
Cari berdasarkan kelas kata:
Hasil pencarian "penyakit" dari semua kelas kata:
nomina
CACING
penyakit: askariasis, cacingan, helmintiasis, taeniasis; helmintofobia, taeniofobia
TUA
beser, mata rabun, demensia, osteoporosis, parkinson, penyakit Alzheimer, penyakit pikun
KELAMIN
abilah peringgi, bengang, kencing nanah, lues, pehong (cak), penyakit kotor, raja singa, sifilis
KULIT
ahli dermatologi, ahli penyakit kulit, dermatolog
KULIT
penyakit kulit: dermatitis, dermatofitosis, gatal-gatal; buduk, kudis, kurap, panau, panu; anhidrosis; kusta, lepra; basalioma, kanker kulit, tumor kulit; kapalan; apid; badam; balayan; bedan; betak-betak, betik-betik, beruntus, biang keringat, ruam
JANTUNG DAN PEMBULUH
kardiolog, ahli penyakit jantung, dokter ahli kardiologi
JANTUNG DAN PEMBULUH
penyakit jantung koroner, jantung mengipas
MASALAH PENGLIHATAN
penyakit mata: anartopia, astenopia, astigmatisme, belekan (cak), glaukoma, katarak, leukoma, mata merah, oftalmopati, pirau, radang selaput mata, trakom; mata lelah
PENDENGARAN
penyakit telinga: budek, congek, pekak, tuli; radang telinga
SAKIT
epilepsi, penyakit ayan; penyakit kelamin, penyakit kotor, penyakit raja singa
SAKIT
penyakit kulit: eksem, herpes, jerawat, kedal, kembatu, keratosis, kadas, keridas, ketombe, koreng, kudis, kurap, kutil, leukoderma, lupus, panau, panu (cak), patek, pekung, puru, puru bubuk, puru bubul, puru lembik
SAKIT
penyakit mata: glukoma, katarak, trakom; rabun, rabun dekat, rabun jauh, rabun senja
SAKIT
penyakit tulang: osteoporosis, pengeroposan tulang, rakitis; encok, reumatik
SAKIT
penyakit jantung: hipertensi, jantung koroner, jantung mengipas, karditis
SAKIT
penyakit kepala: hidrosefalus; migren; meningitis; pening, pusing, puyeng; vertigo
SAKIT
penyakit kelamin: gonore, gonorrhea, herpes vaginitis, raja singa, sifilis
SAKIT
penyakit menular: cacar, difteri, disentri, influensa, kolera, malaria, pes, rubela, TBC, tetanus, tuberkulosa
SAKIT
penyakit peradangan: apendiks, artritis, bronkitis, enteritis, hepatitis, meningitis, ostitis, polio
SAKIT
penyakit paru-paru: asmatis, bronkitis, TBC, tuberkulosis
SAKIT
gejala penyakit, simtom; sindrom
ILMU KEDOKTERAN
klinik: klinik anak, klinik bersalin, klinik gigi, klinik jantung, klinik kebidanan, klinik kulit dan kelamin, klinik paru, klinik penyakit dalam, klinik THT; klinik 24 jam; klinik bersama
ILMU KEDOKTERAN
dokter spesialis: dokter anak, dokter anestesi, dokter bedah forensik, dokter bedah plastik, dokter bedah saraf, dokter bedah toraks, dokter gigi, dokter neurologi, dokter obstetri dan ginekologi, dokter penyakit mulut, dokter radiologi, dokter saraf, dokter tulang-hidung, dokter kardiovaskuler; dokter urologi; dokter anestesiologi dan reanimasi, dokter geriatri, dokter jantung dan pembuluh darah, dokter jiwa psikiatri, dokter kandungan, dokter kulit, dokter mata, dokter ortopedi, dokter paru-paru, dokter penyakit dalam, dokter THT, internis
SEDIH
kesusahan: bencana, kegagalan, kekecewaan, kelaparan, kematian, kemiskinan, penyakit
PUTUS ASA
kesulitan, masalah, penyakit, problem
BURUK
kecacatan, kekurangan; penyakit
CINTA
penyakit cinta: Electra complex, heteroseksual, homoseksualisme, lesbianisme, Oedipus complex, pedofili, posesif
GELAR
gelar dokter spesialis: spesialis anak (Sp.A.), spesialis anestesiologi dan reanimasi (Sp.B.), spesialis bedah anak (Sp.BA), spesialis bedah toraks kardiovaskuler (Sp.BTKV), spesialis bedah plastik (Sp.BP), spesialis bedah syaraf (Sp.BS), spesialis kedaruratan medik (Sp.EM), spesialis kedokteran forensik (Sp.F), spesialis jantung dan pembuluh darah (Sp.JP), spesialis kedokteran jiwa dan psikiater (Sp.KJ), spesialis penyakit kulit dan kelamin (Sp.KK), spesialis kedokteran nuklir (Sp.KN), spesialis kedokteran olahraga (Sp.KO), spesialis mata (Sp.M.), spesialis mikrobiologi klinik (Sp.MK), spesialis obstetri dan ginekologi (Sp.OG), spesialis kedokteran okupasi (Sp.Ok.), spesialis onkologi radiasi (Sp.Onk.Rad.), spesialis bedah ortopedi dan traumatologi (Sp.OT), spesialis paru (Sp.P.), spesialis periodonsia (Sp.Perio.), spesialis patologi anatomi (Sp.PA), spesialis penyakit dalam (Sp.PD), spesialis patologi klinik (Sp.PK), spesialis penyakit mulut (Sp.PM), spesialis radiologi (Sp.RM), spesialis saraf atau neurologi (Sp.S.), spesialis tulang-hidung tenggorok-bedah kepala leher (Sp.THT-KL), spesialis urologi (Sp.U.), spesialis geriatri (Sp.Ger.)
BETERNAK
penyakit sapi: cacingan (cak), diare, kembung, kurang nafsu makan, penyakit kuku dan mulut, penyakit sapi gila
BETERNAK
penyakit unggas: berak kapur, coryza, diare berlendir, flu burung, flu unggas, gumoro, kanker, Newcastle desease, pes cekak, pneumonia, pullorum, samper ayam, snot, telelo, turun urat
OLAHRAGA GUNUNG
penyakit gunung, mountain sickness: hipotermia, kejang otot, kejang panas, kelelahan, kram, penurunan jumlah oksigen, hipoksea, hipoksea cerebral; penurunan suhu tubuh, sengatan panas
verba
MASUK
memasukkan, menuangkan; membiakkan, menanamkan (benih penyakit), menaruhkan, mengisikan, menyemprotkan, menyerapkan, menyuntikkan

Hak Cipta © 2016 Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Republik Indonesia