Tesaurus Tematis Bahasa Indonesia

Tesaurus Tematis Bahasa Indonesia
Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa, Kementerian Pendidikan, Kebudayaan,
        Riset, dan Teknologi
  • Beranda
  • Tim Redaksi
  • Petunjuk Penggunaan
  • Tentang Tesaurus Tematis
MASUKKAN KATA:
Cari berdasarkan kelas kata:
Hasil pencarian "bentuk" dari semua kelas kata:
adjektiva
SEL
bentuk: basil, batang, batang berantai, batang berpasangan, bulat, bulat berangkai, bulat berpasangan, diplobasil, diplokokus, kokus, spiral berflagela, spiroket takberflagela, stapilokokus, streptobasil
nomina
MATEMATIKA
faktor; bentuk faktor; pola faktor; kofaktor; determinan
BENTUK
bentuk, format; bangun, rupa; rancangan, rancang bangun, tokoh, ujud, wujud; entitas, maujud
STRUKTUR
aransemen, atak, bangunan, bentuk, figur, formasi, kombinasi, komposisi, konfigurasi, konstitusi, konstruk, morfologi, organisasi, sistematik, sistematika, struktur, susunan, tata letak, tataan, tatanan; bingkai, kerangka; arsitektur
PERNALARAN
silogisme; cara, bentuk, gambar, gaya, model; aturan, kaidah, kebiasaan, norma, tradisi
PROYEK
desain, gambar, imaji, pelulusan, penyajian, perencanaan, perwujudan, proyeksi, reka bentuk; gambar kerja, maket, rancangan, rencana, sketsa
PEMERINTAHAN
bentuk pemerintahan: anarki, aristokrasi, demokrasi, despotisme, diktator, diktator militer, meritokrasi, kleptokrasi, monarki, monarki absolut, monarki konstitusional, oligarki, otokrasi, plutokrasi, republik, republik demokrasi, republik sosialis, teknokrasi, teokrasi, tirani; bipartit, tripartit
PELATIHAN (MILITER)
formasi: bentuk segi empat, formasi segi empat; konvoi; sayap; pusat; garis pertahanan; barisan, barisan logistik, barisan medis, barisan penyerang; pasukan batalion; pasukan kompi
PERWUJUDAN
wujud: bentuk, cerminan, citra, refleksi, simbol; karakter
TATA BAHASA
tataran siktaksis: level, tataran, tingkatan; tagmem, satuan bentuk; fungsi, gatra, gatra dan pengisi, pengisi, slot
TATA BAHASA
diatesis, bentuk: diatesis aktif, diatesis pasif, diatesis medial, diatesis refleksif, diatesis resiprokal
KATA
kata: artikulasi, bentuk bebas, bentuk bebas terkecil, bentuk lingual, bentuk terikat, istilah, leksem, lokusi, tuturan, ungkapan, verbalisme; kata fungsi
KATA
etimon, kata proto, kata purba; kognat: kata kerabat, kata seasal, kata seasal semu, seasal; bentuk kembar, doblet
KATA
morfologi, morfemik; morfofonemik; morfem; alomorf, morf; bentuk bebas, morfem bebas; bentuk terikat, morfem terikat; kontras formal
KATA
derivasi, pembentukan kata; formasi; akar kata, asal, dasar, radikal; tema, pangkal, stem; bentuk gabung, unsur kata
KATA
bentuk majemuk: majemuk endosentris, majemuk eksosentris, majemuk frasa, majemuk kata
KATA
kata pinjaman, kata pungut, kata serapan; paduan pinjam, paronimi pinjam terjemah, pinjam ubah; bentuk asing, istilah asing, kata asing, ungkapan asing; interferensi leksikal; campur kode
KATA
bentuk kata: kata bersusun, kata bertimbal, kata dasar, kata deiktis, kata generik, kata gramatikal, kata jadian, kata kepala, kata kunci; kata penggal, kata leksikal, kata majemuk; kata asli, kata morfemis, kata ortografis, kata penuh, kata pinjaman; kata fonologis, kata pustaka, kata tunggal, kata turunan, kata ulang, reduplikasi
MAKNA
satuan: bentuk leksikal, bentuk lingual, butir leksikal, frasa, glosem, ikon, ikon verbal, istilah, kata, leksem, morfem, penanda, petanda, satuan semantis, satuan semasiologis, semem, simbol, tanda, teks, tipe, token, tuturan, wacana
IKONOGRAFI
kemiripan (bentuk), kesamaan, keserupaan; ikon, patung; kopi, kopian; gambar; foto, potret; miniatur, model; bayangan, bayang-bayang, cerminan
IKONOGRAFI
bentuk: boneka, golek, wayang; dumi; manekin, model; arca, pahatan, patung, patung lilin, relief, ukiran
PUISI
bentuk puisi: deksasilabel, diametral, dipodi, disilabel, distik, heksametral, heksasilabel, heksastik, heptasilabel, heptastik, kuatrain, kuplet, matra, metrum, monostik, monosilabel, oktastik, oktosilabel, pentametral, pentapodi, pentasilabel, pentastik, sekstet, silabel, suku kata, terset, tetrametral, tetrasilabel, tetrastik, trimetral, triplet, tripodi, trisilabel, tristik
INTERIOR
aksen, bentuk, cahaya, dimensi, komposisi, proporsi, struktur, tatanan ruang, tekstur, warna

Hasil pencarian terkait:

adjektiva
BENTUK
bulat, bulat telur, bundar, gepeng, lengkung, lentuk, lentur, lonjong, oval, pipih; lancip, runcing, tajam, tirus; bujal, tumpul
nomina
BENTUK
morfologi
BENTUK
formasi, kerangka, komposisi, konfigurasi, konstitusi, orde, organisasi, sistem, struktur, susunan, tataan, tatanan
BENTUK
format; dimensi, proporsi, ukuran; profil; relief; garis, kontur; desain, model, rancangan; pola, potongan; motif
BENTUK
cara, corak, gaya, gender, genre, jenis, macam, motif, ragam, rupa, tipe, variasi; cara, modus
BENTUK
durja, ekspresi, lahir, mimik, muka, raut, roman, rupa, sosok, tampak, tampang, wajah, wujud; potongan
BENTUK
pembentukan; penataan, pengaturan, penyusunan; pengorganisasian; penstrukturan, strukturasi, strukturisasi; restrukturisasi; pencetakan; pengetsaan; pengukiran; penggambaran, pelukisan
BENTUK
anamorfosis, deformasi, metamorfosis, reformasi, transformasi
BENTUK
bulatan, bundaran, elips, lingkaran, silinder, tabung; balok, belah ketupat, dadu, jajaran genjang, kotak, kubus, persegi, persegi empat, persegi panjang, trapesium; ret, wajik; kerucut, runjung; segitiga, segitiga sama kaki, segitiga sama sisi, segitiga takberaturan; pentagon, piramida, segi lima; heksagon, segi enam; astakona, segi delapan; limas; prisma
verba
BENTUK
membentuk, membuat, memformat, mencetak, mencipta, menggarap, mengonfigurasi, merancang; memformulasikan, memodelkan
BENTUK
menggambar, melukis; memahat, mengetsa, mengukir; membordir, menekat, menyuji, menyulam
BENTUK
menata, mengatur, menggabungkan, menyusun, merakit, merangkai; memasang, membentuk, mengatak, mengeset; mengandam, menganyam, mengepang, menjalin; menyasak; mengeriting, mengikalkan
BENTUK
mencocokkan, mengadaptasi, menyamakan, menyeragamkan; menyelaraskan, menyerasikan; menyesuaikan; menyetel
BENTUK
menggagas, mengonsep, merancang, merencanakan
BENTUK
mendeformasi, mentransformasi
BENTUK
berbentuk, bermodel; bercorak, bergambar, bermotif, berukir; berbordir, bersulam

Hak Cipta © 2016 Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Republik Indonesia