Tesaurus Tematis Bahasa Indonesia
Beranda
Tim Redaksi
Petunjuk Penggunaan
Tentang Tesaurus Tematis
Pilih Menu
Beranda
Tim Redaksi
Petunjuk Penggunaan
Tentang Tesaurus Tematis
PARU-PARU
verba
bernapas
,
berasimilasi
;
mengisap
,
mengembus
,
mengambil (napas)
,
menghirup
berkontraksi
,
berelaksasi
nomina
alat pernapasan
,
paru-paru
,
peparu
,
Rabu
bagian paru-paru
:
paru-paru kanan
,
paru-paru kiri
;
pleura
,
bronkus
,
bronkioli
,
bronkiolus
,
alveolus
,
mediastinum
,
jaringan elastik
,
pembuluh darah
otot ekspirasi
:
otot abdomen
,
otot interkosta internal
otot inspirasi
:
diafragma
,
otot interkosta eksternal
,
otot leher
ekshalasi
,
ekskresi
,
pengembusan (napas)
,
pernapasan
,
pertukaran udara
,
respirasi
,
sirkulasi (udara)
darah
CO2
,
karbon dioksida
,
zat asam arang
O2
,
oksigen
,
zat asam
batuk
;
batuk berdahak
;
batuk darah
;
batuk kering
,
batuk rejan
,
batuk seratus hari
,
pertusis
;
asma
;
pneumonia
,
radang paru-paru
;
TBC
,
tuberkulosis
;
tering (
cak
)
;
bronkitis
;
sesak napas
;
kanker paru-paru
sanatorium