Tesaurus Tematis Bahasa Indonesia

Tesaurus Tematis Bahasa Indonesia
Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa, Kementerian Pendidikan, Kebudayaan,
        Riset, dan Teknologi
  • Beranda
  • Tim Redaksi
  • Petunjuk Penggunaan
  • Tentang Tesaurus Tematis
MASUKKAN KATA:
Cari berdasarkan kelas kata:
Hasil pencarian "panau" dari semua kelas kata:
nomina
KULIT
penyakit kulit: dermatitis, dermatofitosis, gatal-gatal; buduk, kudis, kurap, panau, panu; anhidrosis; kusta, lepra; basalioma, kanker kulit, tumor kulit; kapalan; apid; badam; balayan; bedan; betak-betak, betik-betik, beruntus, biang keringat, ruam
SAKIT
penyakit kulit: eksem, herpes, jerawat, kedal, kembatu, keratosis, kadas, keridas, ketombe, koreng, kudis, kurap, kutil, leukoderma, lupus, panau, panu (cak), patek, pekung, puru, puru bubuk, puru bubul, puru lembik

Hak Cipta © 2022 Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Republik Indonesia