Tesaurus Tematis Bahasa Indonesia

Tesaurus Tematis Bahasa Indonesia
Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa, Kementerian Pendidikan, Kebudayaan,
        Riset, dan Teknologi
  • Beranda
  • Tim Redaksi
  • Petunjuk Penggunaan
  • Tentang Tesaurus Tematis
MASUKKAN KATA:
Cari berdasarkan kelas kata:
Hasil pencarian "mencoba" dari semua kelas kata:
verba
PENGECAPAN
mencoba, menerai, merasai, mereguk; mencicipi, mencecap, mencoba, mengecap
PERABAAN
meraba-raba: menggerayang, menggerepe; menggagau, merosok; memegang-megang, mencoba-coba, mengacar, mengaduk-aduk, merasa-rasa, merisik, merubu-rubu
PENELITIAN
mencoba, mengecek, mengetes, mengontrol, menguji
PERCOBAAN
mencoba, berusaha; menguji, mengetes
KENDALI
mencoba, mengetes, menguji, menguji coba
PEKERJAAN
bekerja, berikhtiar, berupaya, berusaha keras, mencoba, mengusahakan
MAKANAN
mencakus, mencoba, mencicipi, mengecap, merasai; menikmati, meresapi

Hak Cipta © 2022 Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Republik Indonesia