Tesaurus Tematis Bahasa Indonesia

Tesaurus Tematis Bahasa Indonesia
Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa, Kementerian Pendidikan, Kebudayaan,
        Riset, dan Teknologi
  • Beranda
  • Tim Redaksi
  • Petunjuk Penggunaan
  • Tentang Tesaurus Tematis
MASUKKAN KATA:
Cari berdasarkan kelas kata:
Hasil pencarian "masa" dari semua kelas kata:
adjektiva
LUPA
acuh tak acuh, apatis, beku (ki), cuai, cuek (cak), dingin (ki), masa bodoh, tebal telinga
EGOISME
acuh tak acuh, cuek (cak), egoistis, individualistis, masa bodoh, takpeduli; mati rasa, takberperasaan, takpeka
KOMUNIKASI
ekstrover, terbuka; introver, tertutup; masa bodoh
PENGANGGURAN
acuh tak acuh, apatis, cuek (cak), masa bodoh
adverbia
ABADI
sampai mati, selama-lamanya, sepanjang hidup, sepanjang masa
(MASA) LAMPAU
dewasa itu, ketika itu, masa itu, waktu itu
(MASA) KINI
baru-baru ini, masa kini, pada masa ini, pada zaman ini, saat ini, sampai kini, sekarang ini, waktu ini; sedang
nomina
WAKTU
durasi, jangka, rentang waktu, waktu; kala, ketika, kurun, masa, periode, sangkala, tempo
(MASA) LAMPAU
dahulu kala, dahulu, dulu, masa lalu, masa lampau, purbakala, terdahulu, zaman kuno
(MASA) MENDATANG
futur, masa depan
(MASA) MENDATANG
kelanjutan, masa depan, nasib
PERIODE
era, masa, zaman
SAAT
kala, ketika, masa, momen, saat, sangkala, tempo, tenggang, waktu
MUSIM
masa, musim, periode, waktu; tahun; cuaca, iklim
USIA
epos, era, kala, kurun, masa, periode, waktu, zaman; abad; alaf, milenium
REMAJA
adolesens, masa akil balig, masa pancaroba, masa remaja, prapuber, puber, pubertas
KELAMIN
kesuburan, masa subur, ovulasi
PROYEK
masa depan; hari depan, hari esok, hari kemudian, kelak, waktu yang akan datang
PARLEMEN/DEWAN PERWAKILAN RAKYAT
kegiatan: kunjungan kerja, peninjauan lapangan, studi banding; masa istirahat, reses
PARLEMEN/DEWAN PERWAKILAN RAKYAT
sejarah DPR: Volksraad (1918); Komite Nasional Indonesia Pusat (KNIP) 1945-1950; DPR dan Senat Republik Indonesia Serikat (1950); DPR-GR Masa Orde Baru; DPR Hasil Pemilu (1971, 1977, 1982, 1987, 1992, 1997); DPR Hasil Pemilu 1999 (1999-2004); DPR Hasil Pemilu 2004 (2004-2009)
PERANG
masa perang: masa praperang, masa sebelum perang; masa pascaperang; perang dunia I, perang dunia II, perang revolusi
PERJANJIAN
asa, harapan, kemungkinan, masa depan, prospek
PERPAJAKAN
pembebasan pajak, penghapusan pajak; pengurangan pajak; pengembalian pajak, restitusi pajak; perlindungan pajak; kompensasi pajak, masa bebas pajak

Hasil pencarian terkait:

adjektiva
(MASA) LAMPAU
lalu, lampau, lewat, silam
(MASA) LAMPAU
historis
(MASA) LAMPAU
antik, arkais, bahari, baheula, dahulu kala, kolot, konservatif, kuno, lama, ortodoks, primitif, purba, tua, usang
(MASA) LAMPAU
retroaktif; retrospektif
(MASA) KINI
aktual, anyar, baru, hangat (berita), kontemporer, modern, modis, muda (istri), mutakhir, segar (buah, sayur), terakhir, terkini, trendi
(MASA) MENDATANG
prospektif; futuristik, futuristis; futurologis
(MASA) MENDATANG
terantisipasi
(MASA) KANAK-KANAK
infantil, kebocahan (cak), kebocah-bocahan, kebudak-budakan, kekanak-kanakan
(MASA) KANAK-KANAK
bau kencur (ki), ingusan, kecil, muda, yuwana
(MASA) KANAK-KANAK
bandel, nakal
(MASA) KANAK-KANAK
cengeng
(MASA) KANAK-KANAK
imut-imut, lucu, manis, mungil
(MASA) KANAK-KANAK
manja
(MASA) KANAK-KANAK
anteng, diam, tenang
(MASA) KANAK-KANAK
lugu, jujur, naif, polos
(MASA) KANAK-KANAK
cerdas, kreatif, mandiri, sehat
nomina
(MASA) LAMPAU
anteseden, biodata, curiculum vitae, riwayat hidup, silsilah
(MASA) LAMPAU
contoh, ikutan, model, preseden, teladan, terdahulu, turutan
(MASA) LAMPAU
bayangan, ingatan, kenangan, kesan, memoar, memori, nostalgia, perhatian, tanda
(MASA) LAMPAU
cendera mata, kado, kenang-kenangan, oleh-oleh, suvenir, tanda mata
(MASA) LAMPAU
konservatisme
(MASA) LAMPAU
arkeologi
(MASA) LAMPAU
ahli arkeologi, ahli filologi, arkeolog, filolog
(MASA) LAMPAU
cakal-bakal, cikal-bakal, leluhur, nenek moyang
(MASA) LAMPAU
kemarin, kemarin dulu
(MASA) KINI
kini, sekarang
(MASA) KINI
aktualisasi, pengaktualan; reaktualisasi
(MASA) KINI
modernisme
(MASA) KINI
modernisasi, pembaruan, pemodernan; modernitas
(MASA) KINI
keaktualan, kekinian, kemodernan
(MASA) MENDATANG
angan-angan, dambaan, harapan, penantian, pengharapan, prospek, cita-cita
(MASA) MENDATANG
nujum, penenungan, peramalan, perkiraan, prakira, prediksi, ramalan, tenungan; perhitungan
(MASA) MENDATANG
pengagendaan, penjadwalan, perencanaan, rencana
(MASA) MENDATANG
antisipasi, determinasi, determinisme
(MASA) MENDATANG
besok; (esok) lusa; langkat, tulat; akan datang, besok jemah, kelak, kemudian hari, nanti, tubin; esok pagi, pagi esok; esok malam, malam esok; esok petang, petang esok
(MASA) MENDATANG
futurisme; futurologi
(MASA) MENDATANG
futurulog
(MASA) MENDATANG
horoskop; nekromansi
(MASA) KANAK-KANAK
anak, awang, bocah, budak, bujang, buyung, entong, tole, ujang, yuwana
(MASA) KANAK-KANAK
anyir (ki), bayi, jabang bayi, orok; balita, batita, kanak-kanak
(MASA) KANAK-KANAK
anak prasekolah, bocah ingusan (ki)
(MASA) KANAK-KANAK
infantilisasi; infantilisme
(MASA) KANAK-KANAK
kelompok bermain, pendidikan anak usia dini, prasekolah, raudatul athfal, taman bermain, taman kanak-kanak
(MASA) KANAK-KANAK
mainan: alfabet, angka, boneka, mobil-mobilan, sepeda; ayunan, perosotan, timbangan
(MASA) KANAK-KANAK
pascayuwana; prayuwana
verba
(MASA) LAMPAU
berakhir, berjalan, berlalu, selesai, tinggal
(MASA) LAMPAU
berganti, bersilih, bersulih, bertukar, berubah
(MASA) LAMPAU
hilang, lenyap
(MASA) LAMPAU
beredar, bergulir, berputar
(MASA) LAMPAU
teringat, terkenang
(MASA) LAMPAU
mengenang, mengingat; bernostalgia; memperingati
(MASA) KINI
memodernkan, memperbarui, memutakhirkan, mengaktualisasi(kan), mengaktualkan
(MASA) MENDATANG
menanti, menunggu
(MASA) MENDATANG
memimpikan, mendambakan, mengharapkan, mengidamkan, mengimpikan
(MASA) MENDATANG
berpikir; mendesain, merancang, merencanakan; mengagendakan, menjadwalkan
(MASA) MENDATANG
melihat (nasib), memperhitungkan, memperkirakan, memprakirakan, memprediksi, menduga-duga, mengantisipasi, menujumkan, meramal, merasi
(MASA) MENDATANG
mendatang, mendekat; mendatangi, mendekati, menghampiri
(MASA) MENDATANG
mewariskan, mewasiatkan; meneruskan, mewarisi
(MASA) KANAK-KANAK
menetek, menyesap, menyusu, nenen (cak)
(MASA) KANAK-KANAK
berdiri, berjalan, mengesot, menjulur, merambat, merangkak, merayap
(MASA) KANAK-KANAK
menangis, mengambek, merajuk, merengek
(MASA) KANAK-KANAK
berangan-angan, bercita-cita, berfantasi, berimajinasi, berkhayal, bermain, bernyanyi
(MASA) KANAK-KANAK
bermanja-manja, menggelendot
(MASA) KANAK-KANAK
menggemaskan, menjengkelkan; membahagiakan

Hak Cipta © 2016 Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Republik Indonesia