Tesaurus Tematis Bahasa Indonesia

Tesaurus Tematis Bahasa Indonesia
Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa, Kementerian Pendidikan, Kebudayaan,
        Riset, dan Teknologi
  • Beranda
  • Tim Redaksi
  • Petunjuk Penggunaan
  • Tentang Tesaurus Tematis
MASUKKAN KATA:
Cari berdasarkan kelas kata:
Hasil pencarian "kaya" dari semua kelas kata:
adjektiva
PENEMUAN
artistik, imajinatif, inovatif, inventif, kaya (ki), kreatif, produktif, subur (ki)
DERMAWAN
dermawan: baik (hati), filantropis, kaya (hati), mulia (hati), murah hati, penuh pengabdian, rela berkorban; suka beramal, suka memberi, suka menolong, sukarela
WIBAWA
kaya, makmur, mewah, sejahtera; senang
BANGSAWAN
berlebih-lebihan, boros, kaya, royal
RAKYAT
berada, berkantong tebal, berkecukupan, berkelebihan, berkuasa, berpunya, beruang, kaya, mampu, sugih
PEMILIKAN
berada, berpunya, kaya; feodal
KEKAYAAN
gani, gemah, kaya, kaya raya, makmur, mampu, rani, sejahtera, sugih, sukses
nomina
KEPURA-PURAAN
sok (cak): sok akrab, sok cantik, sok kaya, sok pintar, sok rajin
CERAI
janda: janda berhias; janda hidup; janda kaya, janda tebal; janda kembang; janda mati; janda muda
KEKAYAAN
hartawan, jutawan, miliuner, miliarder, orang berada, orang kaya, orang kaya baru (OKB); kapitalis, pemodal, saudagar, tuan tanah

Hak Cipta © 2016 Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Republik Indonesia