Tesaurus Tematis Bahasa Indonesia

Tesaurus Tematis Bahasa Indonesia
Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa, Kementerian Pendidikan, Kebudayaan,
        Riset, dan Teknologi
  • Beranda
  • Tim Redaksi
  • Petunjuk Penggunaan
  • Tentang Tesaurus Tematis
MASUKKAN KATA:
Cari berdasarkan kelas kata:
Hasil pencarian "huruf" dari semua kelas kata:
adjektiva
HURUF
(huruf) hidup, (huruf) mati, (huruf) tebal, (huruf) tegak
nomina
TENUNG
media: air, angka, boneka, bintang, bola kristal, buku, bubuk kopi, bubuk teh, bunga, garu, hati binatang, hio, huruf, jari, kartu, kemenyan, kuku manusia, pendulum, peta bintang, tahi lalat, tanggal kelahiran, telapak tangan, telur, tulang, rambut, roh orang mati, tanah kuburan, udara
BAHASA
kode, sandi, tanda; abjad, alfabet, aksara, graf, huruf, karakter; bunyi, fon, fonem, lambang bunyi
HURUF
huruf: abjad, alfabet, aksara, graf, karakter, lambang, simbol; markah, tanda, abc (ki); alfabetisme
HURUF
huruf: huruf akik, huruf hias, huruf kursif, huruf kursus, huruf lebar, huruf lisani, huruf pameran, huruf timbul; huruf cetak, huruf tegak; huruf balok, huruf besar, huruf kapital, huruf kapital kecil; huruf biasa; huruf blasteran; huruf bold, huruf tebal; huruf bunyi, huruf harakat; huruf hidup, vokal; huruf hijaiah, huruf kamariah, huruf syamsiah; huruf Jawi, huruf pegon; huruf italik, huruf miring; huruf kecil; huruf Latin, huruf Roman; huruf mati, konsonan; huruf pertama; huruf sambung; vet
HURUF
sistem tulisan: abjad, aksara, huruf alfabet, huruf-huruf alfabet skrip
OLAHRAGA BERKUDA
arena lomba, lintasan lomba; tribun; lintasan lurus; palang start; garis finis; papan petunjuk; tiang pembatas; kandang; hakim, huruf penanda, ketua pengawas lomba, pengawas lapangan

Hasil pencarian terkait:

adjektiva
HURUF
alfabetis; grafemis, grafis, idiografis
HURUF
logografis, ortografis, piktografis
HURUF
fonotaktis, silabis
nomina
HURUF
graf: ortografi; alograf, digraf, fonografi, grafem, kaligrafi, paleografi, oiktografi, tipografi
HURUF
karakter alfabetis, karakter fonetis, karakter ideogramik, karakter idiografis, karakter idiogramatis, karakter leksigrafis, karakter logografis, karakter piktografis, karakter silabis
HURUF
lambang alfabetis, lambang fonetis, diakritik; lambang leksigrafis, lambang logografis, lambang piktografis, lambang silabis
HURUF
pemarkah diakritik, tanda diakritik, titik vokal
HURUF
lambang fonetis: vokoid, kontoid; lambang fonetis internasional (IPA); fonogram, logograf, logogram
HURUF
lambang fonemis: diftong, konsonan, semikonsonan, semivokal, vokal; gugus konsonan; silabari, silabogram
HURUF
lambang ideografis: ideograf, ideogram, piktograf, piktogram
HURUF
aksara: aksara Arab, aksara Aramea, aksara Bali, aksara Brahmi, aksara Bugis, aksara Cina, aksara Dewanagari, aksara Etruski, aksara Fenisia, aksara Glagolit, aksara Grantha, aksara Gupta, aksara Han, aksara hieratik, aksara Ibrani, aksara Jawa, aksara Jawi, aksara Karo, aksara Kawi, aksara Kerinci, aksara Kharosti, aksara Kiril, aksara Lampung, aksara Latin, aksara Makasar, aksara Mandailing, aksara Nagari Awal, aksara Nagari, aksara Pallawa, aksara Rejang, aksara runa, aksara Siddhamatrka, aksara Sunda, aksara Toba, aksara Yunani; aksara paku; aksara kursif, aksara ogham; aksara kana, hiragana, katakana; aksara cetak telu, aksara rerekan, aksara murda, aksara pegon; aksara rencong; aksara choson muntcha, aksara onmun; hieroglifik, hieroglif, simbol hieratik, karakter demotik; steno, stenografi; aksara alfabetis, aksara fonetis, aksara morfemis, aksara silabis
HURUF
kaligrafi: gaya diwani, gaya farsi, gaya kufi, gaya magribi, gaya naskhi, gaya raihani, gaya rukah, gaya sulus
HURUF
alfabetologi: alfabet, grafem, paleografi bunyi bahasa
HURUF
ejaan: ejaan etimologis; ejaan fonemis; ejaan fonetis; fonografi; fonotaktik
HURUF
pembakuan ejaan: Ejaan van Ophuijsen, Ejaan Wilkinson, Ejaan Republik, Ejaan Suwandi, Ejaan Pembaharuan, Ejaan Melindo, Ejaan Baru Bahasa Indonesia, Ejaan Yang Disempumakan (EYD); penyelarasan ejaan
HURUF
epigrafi, grafito, inskripsi; alfabetisasi, pengabjadan; alih aksara, transliterasi, romanisasi; fonotipi, trankripsi
verba
HURUF
berhuruf: berabjad, beraksara, berlambang
HURUF
mentranskripsikan; mengalihaksarakan, mentransliterasikan
HURUF
mengapitalkan, menghurufbesarkan; menuliskan
HURUF
mengeja, melafalkan, melafazkan
HURUF
melambangkan: menandakan, menyimbolkan, merepresentasikan

Hak Cipta © 2016 Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Republik Indonesia