Tesaurus Tematis Bahasa Indonesia

Tesaurus Tematis Bahasa Indonesia
Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa, Kementerian Pendidikan, Kebudayaan,
        Riset, dan Teknologi
  • Beranda
  • Tim Redaksi
  • Petunjuk Penggunaan
  • Tentang Tesaurus Tematis
MASUKKAN KATA:
Cari berdasarkan kelas kata:
Hasil pencarian "diva" dari semua kelas kata:
nomina
WANITA
adiratna; muhsanah, mukminat, muslimat; mubaligah, qariah, ustazah; biarawati, endang, santriwati, siswi, ubun-ubun; batari, bidadari, peri, raksasi; aksarawati, aktris, carakawati, diva, wasitah
MUSIK
artis, biduan, biduanita, diva, penghibur, penyanyi, sinden, vokalis
SINEMA
aktor, aktris, bintang film, bintang sinetron, pemain film, pemain sinetron; figuran, pemain pembantu, pemain utama; komedian, penghibur; bintang, diva

Hak Cipta © 2016 Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Republik Indonesia