Tesaurus Tematis Bahasa Indonesia

Tesaurus Tematis Bahasa Indonesia
Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa, Kementerian Pendidikan, Kebudayaan,
        Riset, dan Teknologi
  • Beranda
  • Tim Redaksi
  • Petunjuk Penggunaan
  • Tentang Tesaurus Tematis
MASUKKAN KATA:
Cari berdasarkan kelas kata:
Hasil pencarian "akil" dari semua kelas kata:
adjektiva
REMAJA
akil balig, balig, bulug, cukup akal, cukup umur, sampai umur; muda bestari
DEWASA
akil balig, balig, bulug, cukup umur, sampai umur
DEWASA
akil, arif, berakal, bernalar, bijaksana, matang, sempurna akal, sempurna umur, stabil; kalem, tenang
PANDAI
akil, alum, arif, bakir, berakal, berilmu, berpendidikan, berpengetahuan, bestari, bijak, brilian, cemerlang (ki), cendekia, cerdas, cerdik, encer (ki); genial, genius, intelek, intelektual, inteligen, lantip, mahardika, pintar, ringan kepala, tahu, tajam (ki), terang akal, terpelajar
PENGETAHUAN
akil, bakir, bijak, bijaksana, mahardika
PEMELAJARAN
akil, arif, bakir, bestari, bijaksana
KEJUJURAN
adil, arif, bijak, bijaksana; alim, bakir, bestari, cakap; akil, cerdas, cendekia, cerdik, mahardika, saleh
nomina
REMAJA
adolesens, masa akil balig, masa pancaroba, masa remaja, prapuber, puber, pubertas

Hak Cipta © 2016 Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Republik Indonesia