Tesaurus Tematis Bahasa Indonesia
Tesaurus Tematis Bahasa Indonesia
Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa, Kementerian Pendidikan, Kebudayaan,
        Riset, dan Teknologi
  • Beranda
  • Tim Redaksi
  • Petunjuk Penggunaan
  • Tentang Tesaurus Tematis

LEGA

verba
melemaskan, melipur, menenangkan, menenteramkan, mengendurkan, menghibur (hati), menyenangkan (hati), meredakan, meringankan
melembutkan, menghaluskan
membantu, melepaskan, membebaskan, memperkuat, mengeluarkan, menolong
nomina
kelegaan: dukungan moril, euforia, katarsis, keredaan, keteguhan, ketenangan, ketenteraman, liberalisasi, pembebasan
pelayanan, pelipur lara, penawar hati, penghiburan, pengobat hati, pengurangan
antidot, balasan, imbalan, jamu, obat

Hak Cipta © 2016 Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Republik Indonesia